rahasia search engine

Selasa, 21 April 2009

Bukti Belajar SEO, Tips SEO, Trik SEO dan Tehnik SEO

Berikut adalah hasil yang saya peroleh dari pembelajaran SEO yang saya lakukan.
Ternyata belajar SEO memang sangat berguna untuk mengoptimalkan situs kita dimata search engine.

Contoh kasusnya adalah blog saya ini. Blog ini mengulas tentang search engine optimation. Blog ini dibuat dengan harapan bisa sedikit memberikan informasi tentang SEO sekaligus mempraktekkannya.

Blog ini saya buat sejak pertengahan maret lalu (kalo tidak salah) sekaligus saya mulai menerapkan sedikit pengetahuan SEO saya, dan hasilnya pada hari ini saat postingan ini ditulis (1 mei 2009) blog ini bisa menempati urutan atas hasil pencarian dari halaman yang memuat kata kunci yang saya targetkan.

Silahkan anda mencoba untuk memasukkan kata kunci “belajar trik tips seo” pada search box dan kemudian enter. Kalo blog ini masih saya update, mungkin akan tetap berada di urutan atas hasil pencarian search engine.

Saat postingan ini saya buat blog saya ada di urutan no 1 diantara 488.000 halaman dengan kata kunci “belajar trik tips seo”, diurutan no 4 diantara 522.000 halaman dengan kata kunci “belajar trik seo”, diurutan no 4 diantara 858.000 halaman dengan kata kunci “belajar tips seo”. Sementara pagerank blog ini masih 0.

Dikemudian hari saya mentargetkan blog ini bisa muncul di urutan atas hasil pencarian search engine dengan kata kunci yang lebih kompetitif tentunya. Entah kata kunci trik seo, tips seo, belajar seo dan kata kunci yang lebih kompetitif lainnya. Dan blog ini bisa menempati urutan atas pencarian seiring meningkatnya page rank blog ini.

Bagaimana dengan situs anda ?. Berada diurutan berapakah situs anda pada hasil pencarian search engine ?.
Pelajari untuk mencapai posisi menguntungkan dengan memulainya disini.

Apakah anda yakin anda bisa? Saya yakin anda bisa.

Salam Belajar SEO.

Comments :

12 komentar to “Bukti Belajar SEO, Tips SEO, Trik SEO dan Tehnik SEO”

Thanks dan selamat mas Subkhan,

Atas pencapaiannya yang dahsyat! Saya jadi ingat, dulu saya juga begitu, awalnya masuk di kata kunci yang saya targetkan, wah kok enak dan nggak sulit yah? terus akhirnya ketagihan sampai main di banyak kata kunci dan kebanyakan memang 10 besar. :)

Blog ini bagus, isinya jelas, dan tentu bermanfaat untuk yang pengen belajar SEO sendiri.

Kalau bisa sendiri kan enak, jumlah kata kunci yang bisa diraih tidak terbatas.

Yuk terus berbagi dengan ngeblog. :)

Halaman Pertama di Google mengatakan...
on 

Artikel yang sungguh bermanfaat, menambah pengetahuan dan bisa saling berbagi.sukses selalu.
Semoga blog ini semakin memberi yang terbaik bagi netter Indonesia.

Irwan M Santika. mengatakan...
on 

Mas aku bingung, SEO kan penting bgt buat blog. Trus Page Rank gunanya apa? Apa pengaruhnya jika blog kita punya page rank yg tinggi? Karena saya liat2, ada blog yg ada di urutan pertama pada pencarian google padahal gak punya page rank alias masih nol.

Fahmi mengatakan...
on 

Wah hebat, belajar SEO berarti punya "kesabaran tingkat tinggi". Selamat belajar dan makin sukses.

7 video gratis belajar clickbank.com mengatakan...
on 

Wah hebat.rahasianya gimana sih mas untuk menentukan keyword sendiri.aku pake meta tag seperti yang di posting om-om.com kok ngak ngaruh.apa ada yang salah dng blog aku,maklum aku baru belajar membuat website. mohon bimbingannya mas.

Unknown mengatakan...
on 

Mau tambahin, leh gak???

salah satu cara biar agar website familiar dengan search engine adalah mendaftarkan diri anda ke website-website penyedia fasilitas search engine…
Biar website bisa dicari google
http://www.google.com/addurl/?continue=/addurl
Mau canggih lagi pake sitemap
http://www.google.com/webmasters/sitemaps/login
Submit ke Yahoo
http://www.yahoo.com/info/submit.html
ke Dmoz
http://www.dmoz.com/addurl.html
atau mau lebih mudah lagi submit ke google.com. Ketik keyword Free Submission

Kalo mau tahu lagi tentang Search Engine Optimation dan Ilmu Komputer Lainnya coba aja submit ke http://mr-amateur.co.cc
bagian tips-triknya…

Dapur Palma mengatakan...
on 

cerita ini kutemui
dan ku copy dari blog seseorang
KISAH NYATA TERLANTUN DALAM
SEBUAH LAGU
Lagu ini kuciptakan berdasarkan
kisah nyata yang terjadi 4 tahun lalu
untuk mengenang wafatnya seorang
wanita mantan kekasihku yang
kehidupannya rapuh dan hancur
karena kebejatan seorang lelaki yang
tidak bertanggung jawab. wanita
tersebut meninggal dunia gantung
diri dalam keadaan hamil di kamar
kostnya tepatnya di Jl.Nginden No.8b
Surabaya.
Entah mengapa pada suatu malam
saat ku mainkan lagu ini di VCD
player, muncul sosok bayangan
anak kecil berlari di depan kamar
kostku sambil berteriak "Ayo
bu!"..."Ayo bu!". berapa menit
kemudian seorang wanita yang
wajahnya tidak begitu jelas melintas
sambil menatapku tajam.... setelah
itu dia langsung menuntun anak itu
berjalan ke sebuah kamar mandi di
belakang kamar kostku. Bulu
kudukku merinding sekali saat itu.
Kejadian anehpun terjadi saat HPku
tertinggal dikamarku dan aku sedang
kuliah pada malam hari jam 20.00
Kamarku dalam keadaan terkunci.
Pada saat itu salah seorang temanku
menelpon ke hpku ternyata ada
seorang wanita yang menjawab
sambil menangis.... dan dibelakang
suara wanita tersebut terdengar
background suara lagu yang
kuciptakan itu. Tanpa sengaja aku
bertemu temenku tersebut.
Temanku melaporkan kejadian
tersebut. Akupun heran... dan
bertanya tanya....
Akhirnya aku dan temanku
penasaran dan mennyakan kepada
seorang spiritualis yang bisa
melakukan kontak dengan mahluk
haluss. Ternyata wanita itu mantan
kekasihku yang sudah meninggal
bersama seorang bayi masih
dikandungnya. Wanita tersebut
datang kekamarku hanya ingin
mendengarkan lagu tersebut...
Memang pada saat itu aku sudah
putus hubungan dengan wanita
tersebut dan wanita tersebut
mengkhianati aku dengan
berselingkuh dengan lelaki lain dan
aku pun pasrah.
Kebetulan aku punya band music
dan kuciptakan sebuah lagu yang
menceritakan kehancuran nasib
wanita tersebut... yang kabarnya
sedang hamil dan ditinngal pacarnya.
Lagu tersebut pernah
kuperdengarkan ke dia sebelum dia
meninggal... dia selalu menangis
mendengar lagu tersebut. 3 bulan
setelah terakhir aku bertemu
dengannya... Sangat disayangkan dia
meninggal gantung diri bersamaan
dengan bayi yang dikandungnya.
Tragis memang....
Semoga kisah menyeramkan ini
tidak terjadi juga dengan anda
sekalian yang sedang mendengarkan
lagu ini.
Bagi anda yang ingin mendownload
dan mendengarkan lagu ini via
streaming
ada di alamat ini http://lagugue.tk

Anonim mengatakan...
on 

makasih banget info nya sangat” membantu.

mixed.uni.cc >> free blog directory, free blogdirectory, free add blog, blogs, free weblogs, free blog, free weblog, free submit web blog, free web blog directories
Submit your Blog to Blog Directory! Get a service that drives traffic to your Blog and search for Blogs, find , read , rate and comment on blogs in the blog directory.blog directory, blogdirectory, add blog, blogs, weblogs, blog, weblog.
http://mixed.uni.cc/directory/

mixed.uni.cc >> free blog directory , Blog Directory , free submit web blog , Blog Submit , Blog Links , free submit article , blog article , Blog Marketing , blog search , blog referace , blog walk mengatakan...
on 

Saya juga lagi mendalami tips dan trik seo, kebetulan ketemu blog ini di search engine google...
Semoga bermanfaat bung, jangan lupa sharing ilmu seo anda pade kite semue...
:)

jakazulham.blogspot.com

Jaka Zulham mengatakan...
on 

aku masih bingung neh,.. di perdalam lagi dunk pelajarannya...

tips beli rumah mengatakan...
on 

wau... keren...Partner Link

Unknown mengatakan...
on 

makasih infonya....sy juga pengen belajar ah....

sirsaksit mengatakan...
on 

Posting Komentar