rahasia search engine

Senin, 06 April 2009

Keuntungan Lain Berada di Urutan Atas Hasil Pencarian

Berikut adalah beberapa keuntungan lain bila situs kita berada di urutan atas hasil pencarian. Keuntungan-keuntungan itu antara lain adalah :

1. Tanpa bayar (gratis) website A bisa berada diurutan teratas 10 besar di search engine utama. Seperti google, yahoo, dan msn.
2. Google, yahoo dan msn adalah search engine dunia, sehingga itu artinya dimanapun orang diseluruh dunia menggunakan search engine tersebut. Mereka akan menemukan website A berada diurutan 10 besar.
3. Tidak perlu melakukan promosi manual sehingga waktu yang biasanya dipergunakan untuk pasang iklan diberbagai iklan baris, mailing list atau berbagai teknik promosi yang lain bisa dipakai untuk mengerjakan pekerjaan yang lebih penting.
4. Dengan muncul dibanyak hasil pencarian search engine maka seseorang bisa mendapatkan branding gratis.
5. Bagi anda yang berbisnis online dengan kunjungan yang banyak maka artinya peluang penghasilan yang banyak, karena trafik sama dengan uang tanpa trafik maka sama artinya dengan tanpa uang.

Dengan kentungan-keuntungan tersebut makin nyatalah betapa belajar SEO dan menerapkannya menjadi penting dan harus kita lakukan. Mulailah disini untuk mempelajari SEO.

Selamat Belajar SEO.

Comments :

0 komentar to “Keuntungan Lain Berada di Urutan Atas Hasil Pencarian”


Posting Komentar